Minggu, 20 April 2014

Peringatan Hari Kartini 2014



Apel Pagi Hari Kartini : 21 April 2014


hari ini adalah tanggal 21 April 2014,  dimana apel di ikuti oleh semua siswa-siswi SDN 01 Jatiroyom dengan hikmat, dan menarik. sebab para Ibu Guru mengenakan pakaian kebaya yang diikuti oleh siswa kelas 4, 5 dan 6. di tuturkan oleh Ibu Miftakkus Solikatin, S.Pd.SD, "Bersyukurlah para kaum wanita Indonesia yang telah pernah memiliki seorang pelopor pejuang nasib kaum wanita sehingga derajat kaum wanita terangkat dari jurang kenistaan". ditambahkan juga "Bahwa Sebelum Raden Adjeng Kartini ada, kaum wanita direndahkan derajatnya di bandingkan kaum lelaki. Kaum wanita di larang menuntut ilmu,tidak boleh bekerja, apalagi menjadi pemimpin. Tetapi semua berubah saat Raden Adjeng Kartini berjuang untuk mengeluarkan kaum wanita dari itu semua".
Setelah kegiatan Apel Usai diadakan lomba-lomba: diantaranya ada lomba peragaan busana kartini cilik ala R.A. Kartini, dan juga lomba tata busana terfavorit ala R.A. Kartini untuk kelas 4, 5 dan 6.   

Foto Bersama Kontestan Lomba Tata-Busana


Peserta Sedang Menunggu Pemanggilan
Foto Bersama Kontestan Lomba Catur
Foto Suporter









Penilaian dan rehat Dewan Juri
 
Video Anak SD dalam Peragaan Busana Kartininan







Download SK per tanggal 09 Mei 2014
download[4]

Tidak ada komentar: